Belajar CorelDRAW - Membuat Icon Download 3D dengan CorelDRAW

Pada kesempatan kali ini kita akan belajar membuat icon 3 dimensi menggunakan corel draw. Icon yang akan kita buat adalah tombol download seperti yang terdapat pada situs-situs download yang sering kalian jumpai :)
Icon download 3 dimensi ini sangat cocok dipasang pada blog atau situs kalian. Tampilannya sangat menarik, sehingga pengunjung akan terkesan dengan iconnya hehehe :)

Langsung saja ya kita praktek membuat tombol download 3 dimensi di corel draw

Langkah pertama buat objek kotak dengan rectangle tool
Langkah kedua buat sudut objek menjadi tumpul dengan shape tool
Langkah ketiga berikan efek gradasi dengan interactive fill tool
Langkah keempat gandakan dengan contour tool
Langkah kelima ganti warna gradasi pada objek hasil contour. Jika kalian belum paham tentang tool contour, silahkan lihat pada langkah keempat tulisan warna biru :)
Langkah terakhir tambahkan teks download :)
Bagaimana, ada yang mau ditanyakan? Semoga artikel tentang cara membuat icon download 3 dimensi dengan corel draw ini bermanfaat.

Related Posts

0 COMMENT:

Post a Comment

Forum Diskusi